Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) terus berupaya membangun ekosistem yang kondusif untuk tumbuh kembang startup di Indonesia. Salah satunya melalui platform GoStartupIndonesia (GSI). Seperti roadshow sebelumnya, Bekraf kembali menyelenggarakan Mentoring dan…

Teater Garasi melalui proyek Multitude of Peer Gynts (MPG) mendapat penghargaan Ibsen Scholarship 2019 dari Ibsen Awards, Norwegia. MPG menjadi pemenang bersama dengan empat karya lain dari empat negara, yakni…

Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) dan Wahana Kreator menyelenggarakan program inkubasi penulis Skenario Cerita Anak Nusantara (SCARA) sesi akhir pada 8-11 Oktober 2019 di Goodrich Suites, Jakarta. Dalam kegiatan ini peserta…

Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) kembali menggelar Coding Mum 2019 sebagai langkah pemerintah mencapai sasaran strategis penyerapan tenaga kerja sektor ekonomi kreatif nasional. Coding Mum kali ini diselenggarakan di Pondok Pesantren…

Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) bekerja sama dengan Percetakan Negara Republik Indonesia dan Centre national du cinéma et de l’image animée (CNC) Perancis menyelenggarakan Workshop Digitisasi dan Monetisasi Arsip Audiovisual di…

Angin segar berhembus dari dunia musik Indonesia. Billboard yang telah hadir di Indonesia sejak 30 November 2018 akhirnya meluncurkan program terbaru yakni Billboard Indonesia Top 100. Peluncuran program tersebut dihadiri…

Writerpreneur Elang Tempur -Alumni Workshop Writerpreneur Accelerate (WWA) yang diselenggarakan Badan Ekonomi Kreatif (BEKRAF) 2019- melakukan parade peluncuran delapan buku di Perpustakaan Nasional, minggu lalu. Delapan buku tersebut adalah Rempah…

Akatara Film Market dan Business Forum 2019 resmi berakhir akhir pekan lalu. Acara ini telah digelar selama tiga hari di Hotel Sultan, Jakarta dan di hari terakhir ini diumumkan hasil…

Indonesia memiliki perfilman daerah yang potensial dikembangkan. Hal ini terbukti dengan berjayanya film lokal di sejumlah festival film internasional. Namun masih dibutuhkan perhatian lebih dalam penyediaan sarana dan prasarana perfilman…