Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) Kementerian ESDM tengah melakukan kajian terhadap Biodiesel 40 persen (B40) untuk bahan bakar kendaraan bermotor bermesin diesel. Penelitian ini meneruskan keberhasilan penerapan Biodiesel 30% (B30)…

Mengurangi ketergantungan impor bahan bakar salah satunya dapat dilakukan dengan pemanfaaatan energi baru terbarukan (EBT) di level rumahan. Salah satunya, mengembangkan teknologi Biogas Rumah (BIRU). BIRU merupakan salah satu sumber…

Salah satu prioritas Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dalam upaya mewujudkan bauran penggunaan Energi Baru Terbarukan (EBT) 23% pada 2025 salah satunya melalui pemanfaatan potensi bioenergi di Indonesia.…