Untuk mempermudah orang tua atau wali murid melakukan pendaftaran melalui website ppdb.surabaya.go.id, Dinas Pendidikan (Dispendik) Kota Surabaya menggelar latihan pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) jenjang SMPN. Latihan pendaftaran dibuka…