Ambulans Laut Ke-5 Pasar Modal Indonesia Siap Berlayar ke Bawean
Self-Regulatory Organization (SRO) Pasar Modal Indonesia menyerahkan bantuan CSR berupa ambulans laut kepada Pemerintah Kabupaten Gresik. Sebelumnya sudah dilakukan serah terima 4 (empat) ambulans laut kepada GUSDURian Peduli di Banyuwangi.…