‘Mesra dengan Ganjar’ Penderes Dapat Santunan
Suprinah akhirnya bisa bernapas lega. Hutang saat harus mengurus kepergian mendiang suaminya, Dahroji Sardi, bisa segera dilunasi setelah menerima santunan kematian dari BPJS Ketenagakerjaan sebesar Rp48juta. Jaminan kecelakaan kerja itu…