Sebagai penyedia layanan keuangan elektronik nasional, LinkAja berkomitmen untuk terus mendukung upaya pemerintah dalam implementasi inklusi keuangan dan pemerataan ekonomi seluruh masyarakat Indonesia. LinkAja secara resmi meluncurkan Layanan Syariah LinkAja…

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno mengunjungi Pondok Pesantren Buntet di Cirebon, Jawa Barat pada Kamis (07/03). Dalam kunjungan kerjanya Menteri Rini melakukan sosialisasi LinkAja dihadapan 1.500 santri.…